Ghozali, Imam. 2009, Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program SPSS, Cetakan ke IV, Semarang: Badan Penerbit UNDIP

Ini adalah salah satu buku favorit saya. Saya sendiri mengoleksi 5 Buku Prof. Ghozali lainnya tapi pada kesempatan ini saya hanya akan menjelaskan mengenai buku ini.

Nyarinya rada susah, beberapa bulan saya hunting di beberapa toko buku dan akhirnya ketemu di akhir oktober 2010 kemaren. Harganya sudah lupa tapi masih dibawah Rp. 100.000

Buku ini memuat penjelasan komprehensif bagi mahasiswa pascasarjana yang akan melakukan penelitian. Memuat 16 Bab dan 312 halaman isi

Bab I:  Skala Pengukuran dan Metode Analisis Data

Bab II : Pengenalan Prgram SPSS

Bab III : Data Screening dan Transformasi Data

Bab IV : Uji reliabilitas dan Validitas

Bab V Uji Beda

Bab VI : Analisis Regresi

Bab VII : Uji Asumsi Klasik

Bab VIII : Regresi dengan Asumsi Klasik, Variabel Dummy dan Chow Test

Bab IX : Model Regresi Bentuk Fungsional

Bab X Analisis Regresi dengan Variabel Moderating dan Intevening

Bab XI : Analisis Diskriminan

Bab XII : Logistic Regression

Bab XIII : Korelasi Kanonical

Bab XIV : Analisis Conjoint

Bab XV : Analisis Faktor

Bab XVI : Analisis Cluster

My Rate : “TOP BGT”

64 thoughts on “Ghozali, Imam. 2009, Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program SPSS, Cetakan ke IV, Semarang: Badan Penerbit UNDIP

  1. selamat malam mas hendry , saya ini sedang skripsi saya pakek 3 variabel X dan 1 variabel Y, saya masih bingung untuk proses pengolahan data saya bagusnya pakek uji apa, terimakasih..

  2. Mas, bukunya beli di mana? Bisa online ga?
    Saya juga cari buk metodr penelitian manajemen karangan Augusty Ferdinand terbitan UNDIP, bisa dapat di mana ya?
    Balas via email ya, terima kasih.

  3. Bisa minta tolong alamat atau kontak tempat mendapat buku ini? Saya harus punya buku ini untuk penelitian saya bln ini jg. Tolong balas ke email saya. Trims

  4. selamat siang …mau tanya bang,,kalaw olah data di spss untuk variabel dummy dan variabel angka biasa,,,baiknya pakai analisis apa ya?
    Syukron

  5. bang, nanya donk..kalo variabel bebas saya ada 4 jenis dengan nilai satuan yg berbeda (Rp, Rp, Rp, km) bagaimana ya cara mengukurnya dengan regresi linier berganda? trimakasih sebelumnya..

  6. Mas, saya sedang tesis dan saya ingin bertanya bagaimana dan dimana saya bisa memperoleh CD SPSS 20? Terima kasih atas informasinya.

  7. Kalo beli buku Ghozali, Imam. 2009, Aplikasi Analisis Multivariate dengan Program SPSS, Cetakan ke IV, Semarang: Badan Penerbit UNDIP” apakah ada CD program spss 19 yang diberikan

  8. Setuju Buku ini top Banget, gampang dimengerti dan penjelasanya detail

    Recomended,,

    masalahnya buku saya hilang, waktu saya ingin beli lagi di gramedia, sudah tidak ada

  9. mas, mau numpang nanya mas, saya nyari buku imam ghozali tahun 2009, tapi udah gak ada mas, boleh share tentang variabel moderating mas, tentang moderator regression analysis. trus selain buku imam ghozali, buku apa lagi yang membahas tentang variabel moderating ni mas? terima kasih…

    1. cari terbitan tahun 2011 lebih lengkap bahasannya..
      selain buku prof. ghozali saya “belum” menemukan buku yang membahas tentang itu…
      thanks

  10. mas saya kesulitan dalam pengolahan data analisis konjoin untuk spss, bisa tolong kasih tahu buku apa yang bisa saya jadikan acuan, tp kalau bisa berikut tutornya y mas, trima kasih.

  11. mas .. blog nya imam ghozali apa ya ?
    kata dosen saya disitu ada diskusi2 ttg penelitian gitu ..
    katannya juga ada yg nyebutin di blog itu kalo skala pengukuran skor 1-4 itu bukan skala likert
    aku disuruh nyari sndiri gatau blog/webnya apa :3
    tau ngga mas ?

  12. mas,,mesan buku onlinenya dimana??cz udh cari2 kosong semua buku edisi terbarunya,,n bisa jelaskan uji residual pada variabel moderasi sampai interpretasinya mas,,
    trima kasih
    mohon bantuannya,,untuk skripsi mas

  13. salam Mas Hendry…
    mohon bantuan langkah2 uji chow dengan SPSS…
    dan interpretasi hasilnya
    saya lagi ngolah data times series yang salah satu variabel bebasnya dummy,
    ada saran agar dilakukan uji chow, tapi saya dah cari teori n aplikasinya gak ketemu.
    kalau mas hendry berkenan by email aja ke yohanalisa78@yahoo.co.id
    trims, salam…

    1. Salam Mas Hendry….

      Apakah mas Hendry sudah beri jawaban atas pertanyaan saya ini? sampai sekarang saya masih menunggu dan tetap mencari jawaban pertanyaan ini ke berbagai sumber, tapi saya belum menemukan jawabannya, saya tersandung di Chow test, karena itu saya sangat mengharapkan bantuannya. sebelum dan sesdahnya saya ucapkan terima kasih.

  14. saya udh nyari d toko buku d bandar lampung ga ada..trs saya nitip temen yg kuliah di UNDIP tp hasilnya nihil jg. adanya buku analisis multivariat lanjutan imam ghozali…teori ttg logistik ordinalnya sedikit sekali.

    1. Jika mau penjelasan komplitnya ada di :

      M. Karen Campbell and Allan Donner. Classification Efficiency of Multinomial Logistic Regression Relative to Ordinal LogisticRegression. Journal of the American Statistical Association, Vol. 84, No. 406 (Jun., 1989), pp. 587-591
      atau
      Alfred DeMaris. A Tutorial in Logistic Regression. Journal of Marriage and Family, Vol. 57, No. 4 (Nov., 1995), pp. 956-968
      dst..
      Klo dibuku penjelasannya memang cuma sekilas aja…

  15. mas, saya sedang skripsi melakukan analisis dengan variable dependen yag di dummy kan menjadi 1/0 dan ada 15 variabel independen berbagai jenis mulai dari rasio sampai yang didummykan menjadi 1/0 pula. saya bingung bagaimana langkah langkah pengujian yang harus saya lakukan. jikat tdak salah penelitian seperti ini menggunakan regresi logistik. apa benar?
    saya masih mencari buku ghozali tapi masih belum dapat, susah juga ya.

    jika mas tau boleh jelaskan sebutkan bagaimana urutan dan pengujian apa saja yang harus saya lakukan terimakasih.

  16. Salam kenal mas, saya sedang tesis, tujuan penelitian ingin mengetahui perbedaan tidal volume pasien pada posisi backrest 30 derajat, 45 derajat dan 60 derajat. Kelompok sampel hanya satu, satu responden mendapat tiga perlakuan backrest tsb. Uji apa yang paling tepat? saya pake general linear model repeated measure, tapi tidak mengerti cara mebaca dan menyajikan hasil penelitiannya. Sebelumnya saya ucapkan terima kasih.

  17. mas, mo numpang nanya ni…
    saat ini saya sedang dalam proses penggarapan skripsi, dalam skripsi saya tersebut menggunakann 1 variabel independen dan 6 variabel dependen, jadi saya menggunakan regresi linier sederhana. Nah, yang menjadi pertanyaan saya adalah: apakah saya harus memakai uji asumsi klasik atau tidak, begitu juga untuk uji t dan f nya dipakai juga atau tidak mas. Jika saya memang harus memakai semua uji tersebut diatas, mohon referensinya mas. Hal tersebut sangat penting sebagai dasar untuk saya bisa berargumen nantinya..
    terima kasih sebelumnya mas…………..

    1. jika IV nya 1 dan DV nya satu atau lebih maka analisisnya pake korelasi kanonikal…asumsinya normalitas, hetero, linier dan multiko

  18. saya sedang tesis, kemarin saya nyari buku ini di Perpus UI Depok, cari di Gramedia Matraman, cari di Kwitang-Senen… gak dapet….

  19. pertanyaan saya, instrument yg saya pakai dalam penelitian saya adalah test, itu terdiri dari try out, pre test, and post test, nah untuk ketiganya itu apakah soal yg digunakan dari mulai menguji try out sampai pre test dan post test sama jenis dan pertanyaannya?
    thanks a lot before

    1. tidak sama tapi setara. Setara maksudnya sama dalam hal apa yang diukur, banyaknya soal, cara penyajian soal, cara merespon yang diminta, batas waktu yang sama, namun bentuk soalnya berbeda.

  20. yang bilang ngasi nilainya pelit pasti dapat nilainya D he he he……………. saya nyari bukunya udah gak dapet pak…….. kata toko togamas di semarang udah ga terbit 😦

Leave a reply to yuliantibk Cancel reply